Cara Cepat Budidaya Pakan Alami Mikro: -

Authors

Rukmini Syu'aib
Fakultas Perikanan dan Kelautan ULM

Keywords:

Budidaya, Pakan, Alami, Mikro

Synopsis

Budidaya perairan (aqua culture) adalah suatu kegiatan produksi, proses, dan pemasaran dari organisme yang bersifat hidup dari sistem perairan.  Pakan alami adalah bahan pakan yang diambil dari organisme hidup dalam bentuk dan kondisinya seperti sifat-sifat keadaan di alam.  Organisme pakan alami (life food organism) yaitu organisme hidup yang dipelihara dan dimanfaatkan / diperuntukkan sebagai pakan didalam proses budidaya perikanan.

Budidaya pakan alami didefinisikan sebagai suatu kegiatan produksi, prosesing dan

pemasaran organisme pakan hidup dari suatu sistem perairan yang dapat

dimanfaatkan untuk pakan kultivan dalam kegiatan budidaya perikanan. Sedangkan

sebagai batasan aspek pokok bahasan yang dipelajari didalam budidaya pakan alami

ini adalah jenis-jenis dari golongan fitoplankton dan zooplankton

 

Downloads

Published

June 1, 2023

Categories